TopBottom

Blog Tutorial

About Me

Add your donation here for a better of our service. Thanks!

Berlangganan

Anda Suka Tips Blogger Zacky?
Temukan Kami Di:
Ingin Dapat Artikel Terbaru?
rss Klik disini untuk berlangganan melalui RSS atau terima artikel di email anda dengan cara mengisi form berikut:

Meletakkan Widget di Sudut Halaman Blog

Original by IFX Adrian | 08 Desember 2009 5 Comments

Selamat malam semuanya! Kali ini saya akan menjelaskan sebuat trik sederhana untuk meletakkan "......" di sudut halaman blog. Kenapa saya beri tanda "......" ? Karena kita bisa meletakkkan widget, gambar, text, atau apa pun kode yang kita inginkan. Semuanya itu bisa kita letakkan di bagian kiri / kanan atas, atau kiri / kanan bawah. Contoh, anda bisa lihat sendiri pada blog saya ini di bagian kanan bawah, terdapat widget Follow Me on Twitter (jangan lupa klik untuk follow saya di twtter ya, hehe...). Mau tau cara meletakkannya disana?

Berikut Cara Meletakkan Widget di Sudut Halaman Blog:

1. Seperti biasa, login dulu ke akun Blogger anda

2. Cari kode ]]></b:skin>, lalu paste kode css berikut di atasnya:

#corner_trick {
position:fixed;_position:absolute; bottom:0px; right:0px;
clip:inherit;
_top:expression(document.documentElement.scrollTop+
document.documentElement.clientHeight-this.clientHeight); _left:expression(document.documentElement.scrollLeft+ document.documentElement.clientWidth - offsetWidth); }



Kode yang berwarna merah menunjukkan posisi widget. Kalau mau letaknya di atas ganti bottom dengan top, kalau mau di kiri ganti right dengan left.

3. Selanjutnya, cari kode </body> lalu paste kode berikut di atasnya:

<div id="corner_trick">
<!-- kode widget atau gambar -->
</div>



4. Terakhir, klik Save Template.

Gimana? Mudahkan? Nha, sekarang selamat "mojok" dengan widget anda... Hehehe...

Jangan lupa kasih komentar ya...

Label:

Bagikan Artikel Ini!

<a href="http://instaforex.com/forexcopy_system.php?x=DVXF">InstaForex</a>
Facebook Delicious Digg! Twitter Linkedin StumbleUpon Lintas Berita
Technorati Google Bookmarks Mixx Yahoo! Newsvine Reddit

Artikel Lain Yang Mungkin Anda Baca

5 komentar:

tompel cuk 26 April 2010 pukul 20.13  

mas zacky....saya blogger pemula, pingin tanya ya mas..?? cara menampilkan artikel (posting) dari 1 artikel ke artikel lainnya gimana caranya, sehingga tampilan "home" masih bersih (tanpa ada postingannya)
contoh :
1.tampilan "HOME" (di addreas bar)http://taurus1977.blogspot.com/

jika menampilkan tampilan yg lainnya, misal seperti ini :
2. tampilan artikel http://taurus1977.blogspot.com/2010/04/kata-kata-motivasi-1_25.html

gimana caranya mas..??? trim ya bantuannya

Serambi Kuliner Chacha 12 Januari 2011 pukul 16.41  

Artikelnya bermaanfaat sekali dan mudah di mengerti.
Mas Zacky, gimana kalau mau menghapus menu yang berada di samping kiri, kanan dan bagian atas di blog.
Trima kasik.

andicxcools 12 Februari 2011 pukul 21.58  

Thanks bro,,, kunjungi blog q juga ya http://andicxcools.blogspot.com

- 22 Juli 2011 pukul 09.29  

Makasih gan, baru mulai nge-blog dapat ilmu baru dari sini
akan saya coba terapkan.

mampir ke blog saya ya gan kapan2.
http://tveater.co.cc
Thx

Posting Komentar